Menanggapi Potensi Lonjakan Harga Beras, Pemkot Surabaya Lakukan Operasi Pasar
Pemerintah Kota Surabaya melalui Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah danPerdagangan (Dinkopdag) menggelar operasi pasar di beberapa titik pasar-pasar tradisionaldan juga kantor kecamatan